Hubungan Hasil Belajar dengan Sikap Kemandirian Siswa pada Bidang Fisika Kelas X SMA N 1 Bungo

  • Rimi Wandani Universitas Jambi
Keywords: Hasil Belajar, Kemandirian, Fisika

Abstract

Tujuan Penelitian: Untuk mengetahui adakah hubungan antara sikap kemadirian siswa dengan hasil belajar siswa.

Metodologi: Penelitian ini menggunakan data kuantitatif, Teknik pengumpulan data penelitian ini berupa angket tentang sikap kemandirian dan angket yang berupa soal soal. Sumber data pada penelitian ini adalah kelas X MIA 3 di SMAN 1 bungo. Populasi pada penelitian ini 35 siswa kelas X MIA 3. Dalam penelitian ini memakai uji korelasi product moment.

Temuan Utama: Pada indikator pertama berdasarkan nilai Sig. (2-tailed) antara Sikap Kemandirian Siswa dengan Hasil Belajar adalah sebesar 0,222 < 0,05, yang berarti terdapat korelasi yang signifikan antara Sikap Kepribadiaan Siswa dengan Hasil Belajar Siswa. Dan indikator kedua Berdasarkan Nilai r hitung (Pearson Correlations) adalah sebesar -0.266> r tabel 0,444, maka analisis ini bernilai negatif maka itu artiya hubungan antara kedua variabel tersebut bersifat negatif atau dengan kata lain semakin rendah sikap kepribadian siswa maka akan meningkat pula hasil belajar siswa tersebut.

References

Agus, Dwi Kurniawan, Astalini, Dan Nugroho Kurniawan. )2019). Sikap Siswa Terhadap Pelajaran Ipa Di Smp Kabupaten Muaro Jambi Provinsi Jambi. Journal Of Teaching And Learning. 4 (3), 111-127.

Agus, Dwi Kurniawan, Astalini, Nugroho Kurniawan, dan Haerul Pathoni. (2019). Analisis Korelasi Sikap Siswa dan Disiplin Siswa terhadap IPA pada Siswa SMP di Propinsi Jambi. Jurnal Pendidikan Fisika dan Keilmuan (JPFK). 5(2), 60-68.

Agus, Dwi Kurniawan, Astalini Astalini, Nugroho Kurniawan, dan Lika Anggrain. (2019). Sikap Siswa Terhadap IPA berdasarkan Investigasi dan Korelasi: Kesenangan Belajar dan Minat Meluangkan Waktu pada IPA. Science Education Journal (SEJ). 3(1), 1-13.

Astalini, Dwi Agus Kurniawan, Dan Aqina Deswana Putri. (2018). Identifikasi Sikap Implikasi Sosial Dari Ipa, Ketertarikan Menambah Waktu Belajar Ipa, Dan Ketertarikan Berkarir Dibidang Ipa Siswa Smp Sekabupaten Muaro Jambi. Jurnal Tarbiyah: Jurnal Ilmiah Kependidikan. 7 (2), 93-108.

Astalini, Dwi Agus Kurniawan, Dan Nugroho Kurniawan. (2020). Analisis Sikap Siswa Terhadap Ipa Di Smp Kabupaten Muaro Jambi. Jurnal Pendidikan Sains (JPS). 8(1), 18-26.

Astalini, Dwi Agus Kurniawan, Rahmat Perdana, Dan Haerul Pathoni. (2019). Identifikasi Sikap Peserta Didik Terhadap Mata Pelajaran Fisika Di Sekolah Menengah Atas Negeri 5 Kota Jambi Pendidikan. Unnes Physics Education Journal. 8 (1), 35-43

Astalini, Dwi Agus Kurniawan, Dan Sumaryanti. (2018). Sikap Siswa Terhadap Pelajaran Fisika Di Sman Kabupaten Batanghari. Jurnal Ilmu Pendidikan Fisika, 3 (2), 59-64.

Astalini, Dwi Agus Kurniawan, Sumaryanti, dan Effendi. (2019), Deskripsi Adopsi dari Sikap Ilmiah, Kesenangan dalam Belajar Fisika dan Ketertarikan Memperbanyak Waktu Belajar Fisika. Lembaran Ilmu Kependidikan. 48(1), 1-6.

Dwi, Agus Kurniawan. (2013). Pengembangan Buku Siswa Untuk Meningkatkan Proses Dan Hasil Belajar Kompetensi Dasar Cornflake Cookies Pada Siswa Tunagrahita Sma-Lb Negeri Gedangan, Sidoarjo. E-Journal Boga. 2(1), 6-17

Gasong, Dina. (2018). Belajar Dan Pembelajaran. Yogyakarta: Cv. Budi Utama.

Morrison, Paul, Dan Burnard Philip. (2002). Caring Dan Comminicating Hubungan Interpersonal Dalam Keperawatan. Jakarta: Buku Kedokteran Egc

Prayitno. (2009). Dasar Teori Dan Praksis Pendidikan, Jakarta: Grasindo.

Suryadi, dan Hendryadi. (2015). Metode Riset Kuantitatif Teori dan Aplikasii pada Penelitian Bidang Manajemen dan Ekonomi islam. Jakarta: Prenadamedia Group

Syahputra, Edy. (2020). Snowball Throwing Tingkkatkan Minat Dan Hasil Belajar. Sukabumi: Haura Publishing.

Published
2022-01-31
How to Cite
[1]
R. Wandani, “Hubungan Hasil Belajar dengan Sikap Kemandirian Siswa pada Bidang Fisika Kelas X SMA N 1 Bungo”, Sch. Jo. Phs. Ed, vol. 3, no. 1, pp. 1-4, Jan. 2022.
Section
Articles