Bentuk-Bentuk Penyimpangan Sosial Dalam Masyarakat

  • Sri Wiliah Ningtiasih Universitas Jambi
  • Sabonimah Saboimah Sekolah Dasar Negeri 89/VII Pulai lintang, Jambi
Keywords: Norma, kualitatif, Penyimpangan Sosial

Abstract

Tujuan penelitian: penelitian ini dilandaskan oleh maraknya perilaku bebas yang melanggar dari norma-norma yang ada, sehingga menimbulkan perilaku menyimpang. Berdasarkan hal tersebut peneliti ingin mengungkapkan apa yang dimaksud dengan penyimpangan sosial beserta bentuk-bentuk dari penyimpangan tersebut. Selain itu penenlitian ini juga bertujan untuk mengetahui mengetahui faktor yang menyebakan penyimpangan tersebut muncul beserta dampak dari perilaku penyimpangan sosial tersebut.

Metode: penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan menggunakan metode deskriptif, sehingga hasil yang diperoleh dapat dijabarkan dan dapat dengan mudah dipahami.

Temuan Utama: hasil temuan baik dari buku maupun jurnal dan artikel didapati bahwa bentuk-bentuk penyimpangan sosial memiliki banyak bentuknya diantaranya yaitu Human traffict, bunuh diri, seksualitas, kenakalan remaja dan lain sebagainya.

Kebaruan/Originalitas penelitian ini: dengan mengetahui bentuk penyimpangan sosial beserta faktor yang menyebabkan terjadinya penyimpangan sosial dan akibat atau dampak dari penympangan tersebut, masyarakat dapat mengatasi atau mencegah terjadinya penyimpangan sosial yang terdapat disekitar lingkungannya.

References

M. Ridaryanthi, “Bentuk Budaya Populer Dan Konstruksi Perilaku Konsumen Studi Terhadap Remaja,” J. Visi Komun., Vol. 13, No. 01, Pp. 87–104, 2014.

Y. T. Ismawati And T. Suyanto, “Peran Guru Pkn Dalam Membentuk Sikap Cinta Tanah Air Siswa Di Sma Negeri 1 Mojosari Kabupaten Mojokerto,” Kaji. Moral Dan Kewarganegaraan, Vol. 02, No. 03, Pp. 877–891, 2015.

N. K. D. Rahmawati, R. R. Mardiyah, And S. Y. Wardani, “Layanan Bimbingan Kelompok Untuk Mencegah Degradasi Moral Remaja,” Pros. Snbk (Seminar Nas. Bimbing. Dan Konseling), Vol. 1, No. 1, Pp. 134–144, 2017.

P. F. Dan Setyatmoko And T. Supriyanto, “Penyimpangan Sosial Dalam Novel Neraka Dunia Karya Nur Sutan Iskandar,” Seloka J. Pendidik. Bhs. Dan Sastra Indones., Vol. 6, No. 3, Pp. 307–313, 2017.

D. A. Musyarafah And L. Lukmawati, “Perilaku Menyimpang Pada Remaja Punk Di Kawasan Pasar 16 Ilir Palembang,” J. Intelekt. Keislaman, Sos. Dan Sains, Vol. 7, No. 2, Pp. 129–136, 2019, Doi: 10.19109/Intelektualita.V7i2.2722.

R. Widiastuti, “Peningkatan Aktivitas Dan Prestasi Belajar Materi Penyimpangan Sosial Melalui Penerapan Model Pembelajaran Number Head Together Bagi Siswa Kelas Xd Sman 1 Rowosari Semeser 2 Tahun Pelajaran 2015/2016,” Maj. Ilm. Inspiratif, Vol. 2, No. 3, 2017.

S. Mannuhung, “Penanggulangan Tingkat Kenakalan Remaja Dengan Bimbingan Agama Islam,” To Maega | J. Pengabdi. Masy., Vol. 2, No. 1, P. 9, 2019, Doi: 10.35914/Tomaega.V2i1.234.

Zulkhairi, Arneliwati, And S. Nurchayati, “Studi Deskriptif Kualitatif : Persepsi Remaja,” J. Ners Indones., Vol. 8, No. Riau, Maret 2018, Pp. 145–157, 2018.

M. Machmud, Tuntunan Penulisan Tugas Akhir Berdasarkan Prinsip Dasar Penelitian Ilmiah. 2016.

C. M. Zellatifanny And B. Mudjiyanto, “Tipe Penelitian Deskripsi Dalam Ilmu Komunikasi,” Diakom J. Media Dan Komun., Vol. 1, No. 2, Pp. 83–90, 2018, Doi: 10.17933/Diakom.V1i2.20.

Published
2021-05-31
How to Cite
[1]
S. W. Ningtiasih and S. Saboimah, “Bentuk-Bentuk Penyimpangan Sosial Dalam Masyarakat”, Jo. Soc. Know. Ed, vol. 2, no. 2, pp. 35-38, May 2021.
Section
Articles