Identifikasi karakter disiplin siswa Madrasah Tsanawiyah Syifa’ul Qulub pada mata pelajaran akidah akhlak

  • Wisnu Ardi Desmawan MTs Syifa'ul Qulub
  • Gusti Nugroho SD 16 Sepunggur
Keywords: Karakter Disiplin, Peserta Didik, Pendidikan Pesantren

Abstract

Tujuan Penelitian: Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi karakter disiplin yang dimiliki oleh siswa madrasah tsanawiyah pada mata pelajaran akidah akhlak

Metodologi: Tipe penelitian ini menggunakan kuantitatif dengan desain penelitian survei dengan diperkuat dari hasil wawancara. Dimana Jumlah dari seluruh sampel dari penelitian ini adalah 40 siswa yang diambil dengan berdasarkan teknik purposive sampling.

Temuan utama: Dari hasil analisis yang telah dilakukan, ditemukan bahwa siswa telah memiliki karakter disiplin yang baik yaitu sebesar  kategori baik sebesar 43,75% untuk laki-laki dan 38,2% untuk perempuan serta penyebaran angket dengan hasil laki-laki sebesar 50% dan perempuan sebesar 29,4% .

Keterbaruan: Dengan mengetahui karakter yang dimiliki oleh siswa, guru mampu memilih model pembelajaran yang sebagaimana yang, cocok untuk diimplementasikan didalm pembelajaran.

References

[1] U. Latifa. Aspek Perkembangan pada Anak Sekolah Dasar: Masalah dan Perkembangannya. Academia Journal of Multidiciplinary studies, vol. 1, no. 2, 2017
[2] P. Julivola, & Ati. Peranan Guru Dalam Meningkatkan Nilai Karakter Disiplin Dan Kejujuran Siswa. Jurnal Dedikasi Pendidikan. vol. 3, no. 2. Pp.112-122, 2019
[3] Mualamin. Konsep Fitrah Manusia Dan Implikasinya Dalam Pendidikan Islam. Al-Tadzkiyyah: Jurnal pendidikan Islam. Vol, 8, no. 2. pp.249-266, 2017
[4] S. Haryono. Pengaruh Kedisiplinan Siswa Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi. Faktor Jurnal Ilmiah Kependidikan, vol. 3, no. 3. hal 261-274, 2016
[5] S. Syahrial., A. Asrial., D. A. Kurniawan., P. Nugroho., R. Septiasari., R. A. Pratama., & R. Perdana. Increased Behavior of Students’ Attitudes to Cultural Values Using the Inquiry Learning Model Assisted by Ethnoconstructivism. Journal of Educational Science and Technology (EST), vol. 5 no. 2, pp. 166, 2019 https://doi.org/10.26858/est.v5i2.9670,
[6] Undang-undang No 20 tahun 2003 tentang sistem Pendidikan Nasional. Jakarta
[7] Undang-undang No 18 Tahun 2019 tentang Pesantren. Jakarta
[8] Mariyani & Gafur, A. Pembentukan Sikap Disiplin Warga Negara Muda Melalui Peserkolahan. Jurnal Psikologi Pendidikan. Vol. 8 no.1. Pp.46-54 , 2018
[9] Subali, A. Sopyan., Ellianawati. Developing Local Wisdom Based Science Learning Desaign To Establish Positive Character In Elementary School. Jurnal Pendidikan Fisika Indonesia. vol. 11 no. 1 pp. 1-7. DOI: 10. 15294/jpfi.v11i1.3998, 2015
[10] Sari, B, P & Hadijah, H,S. Meningkatkan disiplin belajar siswa melalui manajemen kelas. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran. vol. 2, no. 2, pp. 233-241, 2017
[11] Haryono, S. Pengaruh Kedisiplinan Siswa Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi. Faktor Jurnal Ilmiah Kependidikan, vol. 3, no. 3. hal 261-274, 2016
[12] Creswell, J, W. Educational Research: Planning, Conducting, And Evaluating. 2012
[13] Arikunto, Suharsimi. 1993. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.
[14] Julia, P & Ati. Peranan Guru Dalam Meningkatkan Nilai Karakter Disiplin Dan Kejujuran Siswa. Jurnal Dedikasi Pendidikan. vol. 3, no. 2. Pp.112-122, 2019
[15] Vempa, M. Cultural Influence on Educational Leadership In Albania. European Journal of Social Sciences Education and Research. vol. 4 no. 1. 62-67, 2017
[16] Maison, Astalini, Darmaji, D. A, Kurniawan., R. Perdana, & L. Anggraini. The Phenomenon of Physicology Senior High School Education: Relationship of Students' Attitudes toward Physic, Learning Style, Motivation. Universal Journal of Educational Research. vol 7 no. 10: pp. 2199-2207, DOI: 10.13189/ujer.2019.071018, 2019
[17] S. Haryono. Pengaruh Kedisiplinan Siswa Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi. Faktor Jurnal Ilmiah Kependidikan, 3(3). hal 261-274, 2016
[18] S. Pujiastuti., F. Murwatiningsih.,. & Rozi. The Influence of Professional Competence and Working Environment to The Teachers Performance of The Economic Teachers in Senior High School At Pemalang Regency Through Their Working Motivation. Journal of Economic Education. vol. 6, no. 2, pp.151-160, 2017
[19] Asrial, Syahrial, D. A, Kurniawan., F. Chan., P. Nugroho., & R. A. Pratama. Identification: The Effect Of Mathematical Competence On Pedagogic Competency Of Prospective Teacher. Humanities & Social Sciences Reviews. vol. 7no. 4, pp. 9, 2019
[20] Mualamin. Konsep Fitrah Manusia Dan Implikasinya Dalam Pendidikan Islam. Al-Tadzkiyyah: Jurnal pendidikan Islam. vol, 8, no. 2. pp.249-266, 2017
[21] Miftahudin. Implementasi Pendidikan Karakter Di Pesantren Krapyak Yogyakarta. Jurnal Penelitian Humaniora, vol. 20, pp. 1-7, 2015
Published
2020-02-29
How to Cite
[1]
W. A. Desmawan and G. Nugroho, “Identifikasi karakter disiplin siswa Madrasah Tsanawiyah Syifa’ul Qulub pada mata pelajaran akidah akhlak”, J. Pend. A. Isl. Ind, vol. 1, no. 1, pp. 23-27, Feb. 2020.
Section
Articles